Siswa Dalpur Kopasgat Praktek Terjun Tempur HALO HAHO
10 Januari 2024
from DEFENSE STUDIES https://bit.ly/3H9vChP
via IFTTT
Praktek terjun tempur HALO HAHO (photos: TNI AU)
Misi praktek infiltrasi udara dilaksanakan dari ketinggian 10.000 ft, agar disaat nanti di medan sesungguhnya para Prajurit Kopasgat dalpur dapat menguasai medan yang sebenarnya.
13 Siswa Kursus Pengendali Tempur (DALPUR) Skadik 803 Wingdik 800/Pasgat melaksanakan praktek terjun tempur HALO HAHO dengan drop zone di Lanud Sulaiman. Bandung (8/1/2024)
(TNI AU)
from DEFENSE STUDIES https://bit.ly/3H9vChP
via IFTTT
Post a Comment