KRI Kerambit 627 Dapatkan Meriam Bofors 57mm MK3
03 Agustus 2022
from DEFENSE STUDIES https://bit.ly/3AICrTH
via IFTTT
KRI Kerambit-627 yang merupakan generasi kedua Kapal Cepat Rudal (KCR) Sampari Class hari ini sedang melakulan pemasangan senjata utama yakni, Main Gun 57mm MK3. Proses instalasi ini merupakan rangkaian integrasi sistem sensor dan senjata pada KRI Kerambit-627.
KRI Kerambit-627 merupakan Kapal Cepat Rudal (KCR) 60m keempat produksi PT PAL Indonesia. Pada KRI Kerambit-627 dibangun dengan pengembangan teknologi yang semakin modern, yaitu ada penambahan sistem senjata yang lebih terintegrasi serta memiliki stabilitas yang prima.
(PAL)
from DEFENSE STUDIES https://bit.ly/3AICrTH
via IFTTT
Post a Comment